PENGGUNAAN METODE LATIHAN DALAM MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN SAINS DI SD NEGERI 012 TANDUN TAHUN 2016 / 2017

Authors

  • Meliana Br Saragih Guru Sekolah Dasar Negeri 012 Tandun

Keywords:

Penelitian Tindakan Kelas (PTK), Hasil Belajar, Metode Latihan

Abstract

Melalui PTK guru dapat mengetahui permasalahan pengajaran yang dialaminya, sekaligus memperbaiki kinerjanya sebagai guru, sehingga berdampak pada perbaikan dan peningkatan hasilbelajar siswa. Berdasarkan pengamatan penulis di SD Negeri 012 Tandun Kabupaten Rokan Hulu hasil belajar siswa baik untuk mata pelajaran Sainsmasih sangat rendah. Hal ini terlihat dari 16siswa hanya 6 siswa yang memperoleh nilai 7,5 dan yang mendapat nilai dibawah 7.5 sebanyak 10 orang. Jenis penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas atau Classroom Action Research dengan dua siklus dan masing – masing siklus menggunakan 4 langkah, yaitu: perencanaan, tindakan, observasi, dan refleksi. Obyek penelitian adalah Siswa Kelas VI (enam) SD Negeri 012 Tandun Kabupaten Rokan Hulu terdiri dari 16 siswa laki-laki 7 dan 9 siswa perempuan. Hasil penelitian ini adalah metode latihan adalah suatu metode pembelajaran yang dapat meningkatkan hasil belajar siswa, dan ini terbukti pada mata pelajaran Sainsdan Sainsyang telah dilaksanakan. Metode latihan juga dapat meningkatkan aktifitas belajar siswa, hal ini terbukti dengan keberhasilan pembelajaran yang dilaksanakan, Metode latihan dapat meningkatkan rasa kemandirian siswa, karena dalam pelaksanaannya metode latihan diformat agar siswa bekerja secara individu tanpa bantuan orang lain.

References

Depdiknas, (2006). Standar Kompetensi dan Kompetensi Dasar sekolah Dasar. Jakarta: Departemen Pendidikan Nasional.

Gestalf (2001). Interaksi dan Motivasi Belajar Mengajar. Jakarta : Rajawali

Press.

Dimyati (2002). Belajar dan Pembelajaran. Jakarta : Rinike Cipta.

Ikah Atikah, (2009). Pandai Belajar Ilmu Pengetahuan Sosial. Bandung: Regina

Jhon, Dewly (2001). Interaksi dan Motivasi Belajar Mengajar. Jakarta : Rajawali Press.

Mulyani Sumatri, (1998). Strategi Belajar Mengajar. Bandung: Rosda Karya

Rachmat. Sunarto. Sukidjo. Prawoto, (2004). SainsSahabatku 3. Bandung: Ganecca Exact.

R. Gagne (2002). Teori Belajar dan Pembelajaran. Jakarta : Universitas

Terbuka.

Slameto (2003). Belajar dan Faktor-Faktor yang Mempengaruhinya. Jakarta : Rineka Cipta.

Sudjana (1992). Penilaian Hasil Proses Belajar Mengajar. Bandung : Rosda

Karya.

Sukayati (2003). Evaluasi Usaha Belajar. Surabaya : Usaha Nasional.

Umaedy. Hadiyanto. Siswantari, (2009). Manajemen Berbasis Sekolah.

Pekanbaru: Universitas Terbuka.

Werkanis, (2003). Strategi Belajar Mengajar. Pekanbaru: PT. Sutra Benta Perkasa: Undang-undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional.

Werkanis, Hermadi (2002). Metodologi Penelitian Pendidikan. Jakarta: Bumi

Aksara.

Winarno, Surakhmad (2001). Interaksi dan Motivasi Belajar Mengajar. Jakarta : Rajawali Press.

Downloads

Published

2018-12-01